Bolsel Miliki Rumah Data Kependudukan, Diresmikan Bupati dan Wabup

oleh -956 dilihat
oleh
Bupati dan Wakil Bupati Bolsel saat meresmikan kampung data kependudukan.

Turut hadir pada kegiatan peresmian itu yakni para Pimpinan perangkat daerah (PPD), Camat, Sangadi, penyuluh serta petugas pembantu KB dan masyarakat umum.

“Tersedianya data indikator pembangunan yang terkini, valid dan terpercaya, merupakan kebutuhan penting bagi pelaksanaan intervensi pembangunan di seluruh tingkatan wilayah,” kata Bupati Bolsel Hi Iskandar Kamaru.

Dia menegaskan, keberadaan rumah data untuk seluruh desa yang ada di Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), merupakan hal yang wajib dilakukan.

“Keberadaan rumah data penting untuk didirikan di seluruh desa agar dapat memasok kebutuhan data yang akan digunakan dalam perencanaan serta pelaksanaan program pembangunan,” terangnya.

No More Posts Available.

No more pages to load.