Desa Bilalang Miliki Lahan Kopi 20 Hektare, Produksi Capai 26 Ton

oleh -904 dilihat
oleh
Kopi. Ilustrasi

“Yang paling besar produksi itu ada di kecamatan kotamobagu utara yaitu mencapai 40,17 ton per tahun dengan luas 32,75 ha,” ungkap Ramjan.

Lanjut Ramjan, sedangkan untuk produksi kopi di wilayah Kecamatan Kotamobagu Selatan mencapai kopi 3.45 ton per tahun dengan luas 113 hektar yang dikelolah. Sedangkan untuk Kotamobagu timur masih mencapai 3,9 ton per tahun dengan lusa lahan 3 hektar.

“Kemudian produksi kopi yang paling sedikit berada di kecamatan kotamobagu barat, hanya mencapai `1,8 ton dengan luas 6 hektar lahan. Itu karena budidaya tanaman kopi di kotamobagu masih kurang,” pungkasnya. (*)

No More Posts Available.

No more pages to load.