Desa Bilalang Miliki Lahan Kopi 20 Hektare, Produksi Capai 26 Ton

oleh -871 dilihat
oleh
Kopi. Ilustrasi

Kroniktoday.com – Kopi Kotamobagu sudah dikenal warga luar daerag. Salah satu penghasil kopi terbaik di Kotamobagu adalah Desa Bilalang 1 dan 2 Kecamatan Kotamobagu Utara. Di Dua desa ini tercatat sebagai daerah penghasil kopi terbesar di Kotamobagu, rata-rata mencapai 26 ton per tahun dengan luas lahan yang dikelolah sebesar 20 hektare.

“Untuk bilalang 1 dan 2 masing- masing produksi mrncapai 13 ton per tahun dan luas lahan masing-masing 10 hektar. Petani kopi disitu bahkan sudah mulai mengolah kopi sendiri menjadi produk yang sudah mempunyai pasar yang luas,” ungkap Kepala Bidang (kabid) Perkebunan, Tanaman pangan dan Holtikultura Ramjan Mokoginta.

Ia mengatakan, produksi Kopi di Kotamobagu baru menjacapai 49,32 ton per tahun dengan luas lahan yang dikelolah sebesar 144,75 Hektar.

No More Posts Available.

No more pages to load.