BPKPD Bolsel Sukses Gelar Sosialisasi NJOP untuk Sangadi dan BPD

oleh -529 Dilihat
oleh

“Kabupaten bolaang mongondong selatan sendiri sejak berdiri sebagai daerah otonom baru pada tahun 2009 sudah mengalami banyak perkembangan seiring dengan pembangunan yang menjadi salah satu program prioritas daerah, serta Forum koordinasi dan supervisi pencegahan (Korsupgah) KPK mendorong agar pemda terus melakukan inovasi serta upaya dalam rangka mengoptimalkan pendapatan asli daerah termasuk antaranya sesuai njop,” jelasnya

Selian itu, dampak positif untuk pemerintah daerah itu sendiri terjadi peningkatan pendapatan asli daerah, Jenis pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (PBB-P2) juga dapat mendongkrak potensi bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (Bphtb), serta mengurangi ketergantungan finansial daerah terhadap pemerintah pusat serta meningkatkan kemandirian bolsel sebagai daerah otonom.

“Dengan meningkatnya PAD maka program pembangunan daerah dapat dilaksanakan secara berkelanjutan, maka perlu sinergitas anatara pemerintah Desa, Kecamatan dan Pemerintah Kabupaten,” tutupnya (adi)

No More Posts Available.

No more pages to load.