Kunker di DPRD Kotamobagu, Komisi I Dekab Bolmut Bahas LKPJ Kepala Daerah

oleh -296 Dilihat
oleh

Dia menambahkan, dalam setiap kunjungan kerja DPRD daerah lain yang diterima di Dewan Kotamobagu, sebagian besar membahas menyangkut hal-hal yang bisa diterapkan. Seperti pengelolaan keuangan, tugas pokok dan fungsi DPRD, menyangkut ranperda dan penerapan perda.

Kepada wartawan Ruslandi mengatakan, ada beberapa hal yang dibahas bersama DPRD Bolmut, salah satu diantaranya tentang refocusing anggaran dimasa pandemi seperti sekarang ini.

“Yang dibahas menyangkut refocusing anggaran. Termasuk bagaimana peruntukan dan pemanfaatan anggaran pada kegiatan yang dilaksanakan DPRD,“ kata Ruslandi. (ahr)

No More Posts Available.

No more pages to load.