Ini 11 Nama Bakal Calon Anggota DPD RI Dapil Sulut

oleh -238 Dilihat
oleh
Provinsi Sulawesi Utara memiliki 11 nama Bakal calon anggota DPD RI yang akan maju dalam pemilu tahun 2024 mendatang.

Bakal Calon Anggota DPD RI yang terdaftar di KPU Sulut.

1. DJAFAR ALKATIRI, Tanggal Penyerahan Berkas : 26 Desember 2022

2. ABID TAKALAMINGAN, Tanggal Penyerahan Berkas : 27 Desember 2022

3. STEFANUS BERTY ARNICOTJE NICOLAAS LIOW, Tanggal Penyerahan Berkas : 27 Desember 2022

4. ADITYA ANUGRAH MOHA, Tanggal Penyerahan Berkas : 29 Desember 2022

5. PUTRI REJEKI KASAD, Tanggal Penyerahan Berkas : 29 Desember 2022

6. ADRIANA CHARLOTTE DONDOKAMBEY, Tanggal Penyerahan Berkas : 29 Desember 2022

7. CHERISH HARRIETTE MOKOAGOW, Tanggal Penyerahan Berkas : 29 Desember 2022

8. MURPHY ELDY KANLY KUHU, Tanggal Penyerahan Berkas : 29 Desember 2022

9. DJENRI ALTING KEINTJEM, Tanggal Penyerahan Berkas: 29 Desember 2022

10. MAYA RUMANTIR, Tanggal Penyerahan Berkas: 29 Desember 2022

11. JOSEPH THEODORUS PATI, Tanggal Penyerahan Berkas : 29 Desember 2022

Untuk penyertaan bukti dukungan sebagaimana dalam aturan yang ada, minimal mendapatkan dukungan dengan dibuktikan KTP sebanyak 20.000 dan harus memenuhi keterwakilan 50 persen total kabupaten/kota di Provinsi Sulawesi Utara.

 

Penulis : Verdynan Manoppo

No More Posts Available.

No more pages to load.