Dari Musrenbang Tingkat Provinsi, Bupati Bolmong: Pembangunan Tahun 2023 Mengacu Pada RKPD Sulut

oleh -315 Dilihat
oleh

Untuk itu Bupati juga berharap, apa yang telah diprogramkan oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), dapat meningkatkan perekonomian, khususnya Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong).

“Semoga apa yang telah diprogramkan oleh Pemerintah Provinsi Sulut ini dapat mampu meningkatkan perekonomian kita di daerah,” harap Bupati.

Bahkan, kata Bupati, pembangunan di Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) tahun 2023 nanti, akan mengacu pada kebijakan yang telah ditetapkan pada RKPD Provinsi Sulawesi Utara tahun 2023. (rls/Hatta)

 

No More Posts Available.

No more pages to load.