“Kami berharap ilmu yang diperoleh lulusan farmasi, dapat bermanfaat bagi banyak orang. Ini merupakan satu-satunya program studi pertama di tanah totabuan, bolaang mongondow raya,” terangnya.
Dirinya juga meminta dukungan semua masyarakat BMR.
“Pihak akademik segera membuka pendaftaran mahasiswa baru. Bagi para orang tua yang ingin putra putri terbaik mengikuti pendidikan S1 farmasi stikes suripatri Kotamobagu, segera lakukan pendaftaran,” pungkasnya.(Vic)