SDN 3 Moyag Terima Kunjungan Tim Pembina Adiwiyata Kotamobagu

oleh -601 Dilihat
oleh

Selain itu, Kata Kolondam, Tim pembina juga memberi pemahaman terkait kepedulian terhadap lingkungan sekolah, hal itu disampaikan oleh kepala Bidang penataan dan peningkatan kapasitas lingkungan Hidup Irwan Paputungan Spd.

“Semenjak didaulat menjadi sekolah calon Adiwiyata tingkat Kotamobagu, kami terus melakukan pembenahan secara periodik, seperti menata lingkungan, hingga mengajak warga sekolah untuk mendukung apa yang menjadi program terkait penilaian nanti,” bebernya, ketika ditemui kroniktoday.com di ruang kerjanya, Jumat (18/6/2021).

Terpisah, Tim Pembina Adiwiyata Kotamobagu sekaligus dari LSM Lembaga Pemantau Pelayanan Publik Totabuan (LP3T) Reza David Wullur mengungkapkan, sebagai salah satu pendukung ramah lingkungan di Sekolah, yang harus disediakan adalah sarana dan prasarana di sekitar lingkungan hidup seperti halnya tempat sampah organik dan non organik di setiap sudut kelas dan bank sampah.

No More Posts Available.

No more pages to load.